Melki Laka Lena Klaim Dapat Dukungan Gerindra di Pilgub NTT

- Jurnalis

Jumat, 14 Juni 2024 - 12:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wakil Ketua Komisi IX DPR RI, Emanuel Melkiades Laka Lena/Foto Lider Ismail

Wakil Ketua Komisi IX DPR RI, Emanuel Melkiades Laka Lena/Foto Lider Ismail

 

Kupang, NTTPedia.id,-  Bakal Calon Gubernur NTT, Melkiades Laka Lena mengklaim partai gerindra akan mendukungnya di Pilgub NTT 2024.

Kabar bergabungnya Gerindra itu, kata Melki, disampaikan oleh Sekjen DPP Partai Golkar usai ada pertemuan kedua petinggi partai di nasional.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Melki juga menyebut jika dirinya telah ditelepon oleh petinggi partai gerindra bahwa partai milik Prabowo itu bakal mengusungnya di Pilgub NTT.

“Informasi yang kami terima dari Ketua Umum kami (Erlangga Hartati), dan saya sudah ditelepon oleh pimpinan Partai Gerindra, bahwa ternyata Partai Gerindra juga nanti kita bisa bareng juga di KIM untuk Pilkada dan Pilgub kali ini,” Kata Melki di Kupang, Jumat (14/6/2024).

Baca Juga :  DPW NasDem NTT Buka Pendaftaran Calon Kepala Daerah Tanpa Mahar Politik

Selain dengan Partai Gerindra, Wakil Ketua Komisi IX DPR RI ini juga menyebutkan kalau dirinya intensitas komunikasi dengan Partai lain seperti Demokrat, PSI, PAN dan PKB.

Sejauh ini komunikasi kami DPP PAN dengan PKB juga sudah kami Fit and proper test kemudian dengan Partai Demokrat saya dengan Pa Benny Harman intens komunikasi untuk urusan pilkada gubernur dan juga dengan PSI,” ungkapnya.

Baca Juga :  Brigjen Simon Petrus Kamlasi Ajak PMKRI Terlibat Susun Visi Misi Bangun NTT

Ia mengatakan, saat ini Golkar NTT tengah mempersiapkan tahapan survei kedua yang diperkirakan dilakukan pada Juli 2024.

“Itu dalam rangka mempersiapkan untuk keputusan akhir kami menjelang keputusan terkait paslon di Provinsi maupun di tingkat dua (Kabupaten/Kota) seluruh NTT,” ujarnya. (jpuk)

Berita Terkait

Dirut dan Direksi Bank NTT dilantik,Laka Lena harap mampu menggerakkan Ekonomi NTT kearah yang lebih baik 
Hasil RUPSLB Bank NTT ,Melki Laka Lena Tetapkan Charlie Paulus Sebagai Dirut dan sejumlah Direksi Bank NTT 
Patung Bunda Maria dan Yesus di Biara Wairklau Maumere Dirusak, Umat Katolik Minta Pelaku Segera Ditangkap
Dana Transfer ke Daerah Dipangkas Rp140 Miliar, Pemkab Alor Pastikan Pembangunan Tetap Berjalan
Diinisiasi Winston Rondo, Dinas Sosial NTT Koordinasi Tindak Lanjut Pemblokiran Penerima PKH di Tesabela
Ditanya Alasan Pemblokiran PKH Warga Tesabela, Dinsos Kabupaten Kupang Bungkam
PKH Diblokir, Pendamping dan Dinsos Kabupaten Kupang Kompak Salahkan Warga Tesabela
NasDem Cup Sumba Tengah Resmi Dibuka, Diikuti Enam Tim dari Enam Kecamatan

Berita Terkait

Kamis, 13 November 2025 - 10:55 WIB

Dirut dan Direksi Bank NTT dilantik,Laka Lena harap mampu menggerakkan Ekonomi NTT kearah yang lebih baik 

Kamis, 13 November 2025 - 09:40 WIB

Hasil RUPSLB Bank NTT ,Melki Laka Lena Tetapkan Charlie Paulus Sebagai Dirut dan sejumlah Direksi Bank NTT 

Kamis, 13 November 2025 - 08:35 WIB

Patung Bunda Maria dan Yesus di Biara Wairklau Maumere Dirusak, Umat Katolik Minta Pelaku Segera Ditangkap

Rabu, 12 November 2025 - 21:39 WIB

Dana Transfer ke Daerah Dipangkas Rp140 Miliar, Pemkab Alor Pastikan Pembangunan Tetap Berjalan

Senin, 10 November 2025 - 21:03 WIB

Diinisiasi Winston Rondo, Dinas Sosial NTT Koordinasi Tindak Lanjut Pemblokiran Penerima PKH di Tesabela

Berita Terbaru

Kantor Otoritas Jasa Keuangan (OJK) NTT yang beralamat di Jalan Frans Seda, Kota Kupang, Nusa Tenggara Timur. Foto :Internet

Hukrim

Investasi Bodong Menggurita di NTT, OJK Ada Dimana? 

Senin, 17 Nov 2025 - 07:36 WIB