100 Hari Kerja Spektakuler Walikota & Wakil Walikota Kupang Capai 30 Persen,Target di Akhir Periode Semua Program Terealisasi.

- Jurnalis

Kamis, 14 Agustus 2025 - 20:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kupang, nttpedia.id — Dalam 100 hari kerja pertama, Walikota dr. Christian Widodo dan Wakil Walikota Serena Francis menunjukkan langkah cepat dan terukur dalam membangun Kota Kupang. Prioritas pelayanan publik, penataan kota, dan peningkatan kualitas hidup warga menjadi fokus utama yang langsung terlihat lewat sejumlah program dan perbaikan di lapangan.

Beberapa langkah penting yang telah dilaksanakan meliputi: percepatan perbaikan infrastruktur dan Program prioritas, program kebersihan dan penanganan sampah terpadu, pembenahan layanan kesehatan primer, penguatan program ekonomi mikro untuk UMKM, serta inisiasi pelayanan publik digital untuk mempercepat perizinan Nomor Induk Berusaha atau NIB dan Pojok pengaduan masyarakat.

Selain Itu Pemerintah kota Kupang Juga Menyediakan Berbagai macam pelayanan Publik Berupa ,Mobil Pengantin Baru Untuk Warga Kota yang Hendak Menikah, Liang Lahat Gratis Untuk Warga Kota Kupang,Sembako Gratis,Rumah Disabilitas & Aplikasi Sampah Digital.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Hal ini di sampaikan Walikota Kupang dr Christian Widodo Dalam rangka Pelaksanaan Media Gathering 100 Hari Kerja Walikota & Wakil Walikota,dr.Christian Widodo dan Serena Cosgrova Francis,S.sos Pada Kamis,14 Agustus 2025 yang Bertempat di Hotel Harper Kupang.

Baca Juga :  Diduga ada Pembiaran, Keluarga Lambert Sau Kembali Melapor ke Polda NTT Meski Pernah Ditolak

Walikota dr. Christian Widodo Dalam Sambutannya mengatakan, “Adapun Capaian dalam 100 Hari Kerja Meliputi :

Di Bidang Lingkungan,Pemerintah Kota Kupang Menyediakan Roadmap Sampah untuk Penanganan Sampah yang Sudah tersedia sebanyak 921 Tempat Sampah dari Total 1.437 RT dari Total 51 Kelurahan Di kota Kupang dan Sudah ada 30 Unit Kontainer Sampah Besi.

Di Bidang Kesehatan
Pemerintah Kota Kupang Telah Menganggarkan Dana Rp 3miliar untuk bantuan pencegahan Dana Darurat di Rumah sakit SK.Lerik Bagi masyarakat
Yang tidak atau belum memiliki Kartu BPJS sehingga Mendapatkan pelayanan
yang maksimal.

Disisi lain Pemerintah Kota Kupang Juga Menyediakan Aplikasi pengelolah Sampah yang di pasang GPS dan 50 Unit Pengangkut Sampah dan Pendukungnya Sehingga Ketika Warga Masyarakat Kota Kupang hendak membuang Sampah bisa melalui GPS Kata Walikota Kupang dr Christian Widodo.

Christian Widodo Menambahkan Pemerintah Kota Kupang sudah Menganggarkan Insentif Bagi Tenaga Kebersihan. Menganggarkan ini Sebesar Rp 1.719.000.000 untuk Insentif lembur Tenaga Kebersihan

Sementara Untuk Pengurusan Nomor Induk Berusaha Atau NIB
Pemerintah Kota Kupang Telah mengurus Nomor Induk Berusaha atau NIB Untuk Warga Kota Kupang Sebanyak 669 nomor induk Berusaha Hal ini Di Sambut Aplaus Yang Oleh Para Undangan Yang hadir dalam Kesempatan itu.

Baca Juga :  Netizen di Kota Kupang Galang Petisi Hukum Mati Pelaku Pembunuhan Ibu dan Anak

Ke depan, pemkot berkomitmen menindaklanjuti capaian awal dengan perencanaan jangka menengah, penguatan anggaran berbasis hasil, dan monitoring transparan agar manfaat langsung sampai ke warga.

Turut Hadir dalam Acara Media Gathering ini Ketua DPRD Kota Kupang Richard Odja ,dan Sejumlah Anggota DPRD Provinsi Dari Partai Solidaritas Indonesia atau PSI .

Hadiri dalam Acara tersebut,Nobon Seorang Warga Kota Kupang yang merupakan petugas kebersihan memberi Kesaksian dan ucapan terima kasih Kepada Walikota Kupang yang telah memperhatikan Insentif mereka .Ia Mengaku sudah terima insentif tiap Bulan semenjak Walikota Kupang dr Christian Widodo memimpin kota Kupang.

Sementara Agus Seorang Warga Nunleu Kota Kupang mengucapkan Terima kasih Kepada Walikota atas Bantuan Liang Lahat gratis .Ia mengakui Dengan Adanya Bantuan ini Bisa meringankan Beban yang di Rasakan Warga Kota Kupang. Sebagai Warga Masyarakat Kota Kupang Saya Mendoakan Agar Pak Walikota Selalu di berkati dalam Memimpin Masyarakat kota Kupang Ini menjadi Lebih baik . Tutup Agus(***)

Berita Terkait

Dirut dan Direksi Bank NTT dilantik,Laka Lena harap mampu menggerakkan Ekonomi NTT kearah yang lebih baik 
Hasil RUPSLB Bank NTT ,Melki Laka Lena Tetapkan Charlie Paulus Sebagai Dirut dan sejumlah Direksi Bank NTT 
Kota Kupang Bakal Punya Fasilitas Latihan Otomotif Bertaraf Internasional
Konten Kreator Jalan With Mel Sediakan Teman Jalan bagi Perempuan di Kota Kupang
HIPMI NTT Wajibkan Anggota Miliki Rekening di Bank NTT
PPI NTT Angkatan 1990–2006 Kembali Bagi Sembako di Masjid Al Anshar Untuk Janda dan Pemulung
Bank NTT Dukung Program Melki–Johni, Buka 1.400 Rekening untuk Peserta BPJS Ketenagakerjaan
Bank NTT dan Perumda Air Minum Kota Kupang Sepakat Tingkatkan Layanan Air Bersih

Berita Terkait

Kamis, 13 November 2025 - 10:55 WIB

Dirut dan Direksi Bank NTT dilantik,Laka Lena harap mampu menggerakkan Ekonomi NTT kearah yang lebih baik 

Kamis, 13 November 2025 - 09:40 WIB

Hasil RUPSLB Bank NTT ,Melki Laka Lena Tetapkan Charlie Paulus Sebagai Dirut dan sejumlah Direksi Bank NTT 

Selasa, 4 November 2025 - 09:36 WIB

Kota Kupang Bakal Punya Fasilitas Latihan Otomotif Bertaraf Internasional

Sabtu, 1 November 2025 - 20:42 WIB

Konten Kreator Jalan With Mel Sediakan Teman Jalan bagi Perempuan di Kota Kupang

Rabu, 29 Oktober 2025 - 21:33 WIB

HIPMI NTT Wajibkan Anggota Miliki Rekening di Bank NTT

Berita Terbaru

Kantor Otoritas Jasa Keuangan (OJK) NTT yang beralamat di Jalan Frans Seda, Kota Kupang, Nusa Tenggara Timur. Foto :Internet

Hukrim

Investasi Bodong Menggurita di NTT, OJK Ada Dimana? 

Senin, 17 Nov 2025 - 07:36 WIB